Pages

Kamis, 16 Februari 2012

Skuad Timnas Senior 2012

Hari Kamis ini (16/2/2012), 28 pemain yang dipanggil akan bergabung dengan training campyang digelar di Batu, Malang dan langsung menggelar latihan pada sore harinya.

Menurut pemaparan Aji, tim ini akan diseleksi sampai 23 Februari dan akan dipilih 18 nama saja yang akan berangkat menuju Bahrain.

"Pengumuman sebelum ujicoba melawan Persebaya," ujar Aji ketika dihubungi INILAH.COM, Kamis (16/2/2012).

Pasukan 'Garuda' direncanakan menggelar satu ujicoba saja melawan Persebaya yang akan digelar pada 24 Februari mendatang.

Semen Padang dan Arema menjadi distributor terbanyak. Kedua klub ini menyumbangkan enam pemain untuk seleksi di Timnas. Berada di posisi kedua adalah PSM yang mengirimkan empat wakilnya ke Batu.

Sedangkan mantan klub besutan Ajun, Persebaya, hanya menyumbang tiga pemain, yakni Aulia Ardli, Rendi Irwan dan Taufiq.

Inilah 28 nama seleksi Timnas Senior Indonesia:
Abdurrahman ( Semen Padang FC )
Samsidar ( Semen Padang FC )
Ferdinand Sinaga ( Semen Padang FC )
Rizky Ohorella ( Semen Padang FC )
Putra Rasyad ( Semen Padang FC )
Hengky Ardiles ( Semen Padang FC )
Gunawan Dwi Cahyo ( Arema )
Dendi Santoso ( Arema )
Hendro Siswanto ( Arema )
Kurnia Meiga ( Arema )
Johan Farizi ( Arema )
Sunarto ( Arema )
Adi Guntur ( PSM )
Razul Zainuddin ( PSM )
Aditya Putra ( PSM )
Aswar Syamsuddin ( PSM )
M Aulia Ardi ( Persebaya )
Taufiq ( Persebaya )
Rendi Irawan ( Persebaya )
Syamsul Arif ( Persibo )
Sigit Meiko ( Persibo )
Wahyu Wijiastanto ( Persiba )
Slamet Nurcahyo ( Persiba )
Irfan Bachdim ( Persema )
Diego Michiels ( Persija )
Abdul Rahman ( Madiun Putra FC )
Fendy Juliyanto ( Persijap )
Ikbal Ades Royas Ilyas ( Persikabo )

Source: http://bola.inilah.com/read/detail/1830901/inilah-28-pemain-calon-timnas-senior-indonesia

0 komentar: